Tuesday, September 7, 2010

Jangan bosan.


Dari Abu Hurairah r.a. katanya Rasulullah SAW bersabda: "Orang mukmin yang kuat (jasmani dan rohani) lebih disukai Allah Ta'ala daripada orang mukmin yang lemah. Namun begitu, kedua-duanya sama-sama mempunyai kelebihan. Jagalah agar kamu selalu dalam keadaan (situasi) yang bermanfaat bagi dirimu dan mohonlah selalu pertolongan kepada Allah Ta'ala, dan jangan bosan." - (Terjemah Hadis Shahih Muslim)

Al-Mumenoon.


Dengan nama Allah, Yang Maha Pemurah, lagi Maha Mengasihani

Sesungguhnya berjayalah orang-orang yang beriman. (1)
Iaitu mereka yang khusyuk dalam sembahyangnya. (2)
Dan mereka yang menjauhkan diri dari perbuatan dan perkataan yang sia-sia. (3)
Dan mereka yang berusaha membersihkan hartanya (dengan menunaikan zakat harta itu). (4)
Dan mereka yang menjaga kehormatannya. (5)
Kecuali kepada isterinya atau hamba sahayanya maka sesungguhnya mereka tidak tercela. (6)
Kemudian, sesiapa yang mengingini selain dari yang demikian, maka merekalah orang-orang yang melampaui batas. (7)
Dan mereka yang menjaga amanah dan janjinya. (8)
Dan mereka yang tetap memelihara sembahyangnya. (9)
Mereka itulah orang-orang yang berhak mewarisi. (10)
Yang akan mewarisi Syurga Firdaus; mereka kekal di dalamnya. (11)

We are sinner.


The Prophet of Allah salallahu alayhi wasalaam said, "If you did not commit sins, Allaah would sweep you out of existence and replace you by another people who would commit sins, ask for Allaah's forgiveness and He would forgive them."

(Muslim)

---------------------

Allah subhanhu wa ta'ala is happy to forgive you, if you ask. Prophet Muhammad salallahu alayhi wasalaam said, “Allaah is happier when a servant of His repents to Him than a man who was on his camel in a waterless desert and the camel escaped from him with his food and water. When he has lost hope of finding it, he retired to a tree and lied down under its shade. As he was there, the camel suddenly appeared in front of him..." (Muslim) The hadith goes on, but the point is that Allah is happier than the guy who was about to die a slow, horrible death, and then just like that his whole life came back to him. SubhanAllah!

We sin. That's a given. Prophet Muhammad salallahu alayhi wasalaam said, "Every son of Adam is a sinner, and the best of sinners are those who repent constantly". (Ibn Majah, Tirmizi, Darimi) Without even trying, without even intending or knowing because of our lack of the knowledge we are obliged to seek, we sin and without Allah's forgiveness, we'd be doomed. To Hell.

Asked though, Allah would forgive. And He would be so happy to do it.

Doa apabila melihat Bandar Mekah.


Dengan nama Allah Yang Amat Pemurah lagi Amat Mengasihani.
Ya Allah,
Kurniakanlah aku disini tempat tingal yang tetap
dan rezeki yang halal.
Ya Allah,
susungguhnya Tanah Haram ini, negeri ini
ketenteraman yang ada didalamnya dan hamba yang ada padanya
semuanya kepunyaanMu.
HambaMu telah datang menyahut panggilanMu
dari negeri yang jauh
dengan membawa dosa yang banyak
dan amalan amalan yang buruk,
aku pohonkan kepadaMu
sebagai orang yang sangat berhajat kepadaMu
dan takut daripada azabMu
supaya Engkau terimalah daku
dengan kelimpahan kemaafanMu
dan masukkanlahku kawasan syurgaMu
Jannatun Naim.
Ya Allah
sesungguhnya ini adalah tanah haramMu
maka haramkanlah dagingku
darahku dan tulang sendiku
dari api neraka.
Amin.

Seruan ke Tanah Suci.


Dan serukanlah umat manusia untuk mengerjakan ibadat Haji, nescaya mereka akan datang ke (rumah Tuhanmu) dengan berjalan kaki dan dengan menunggang berjenis-jenis unta yang kurus yang datangnya dari berbagai jalan (dan ceruk rantau) yang jauh. (27)
Supaya mereka menyaksikan berbagai perkara yang mendatangkan faedah kepada mereka serta memperingati dan menyebut nama Allah, pada hari-hari yang tertentu, kerana pengurniaanNya kepada mereka dengan binatang-binatang ternak (untuk dijadikan korban); dengan yang demikian makanlah kamu dari (daging) binatang-binatang korban itu dan berilah makan kepada orang yang susah, yang fakir miskin. (28)
Kemudian hendaklah mereka membersihkan dirinya dan hendaklah mereka menyempurnakan nazar-nazarnya dan hendaklah mereka tawaf akan Baitullah (Kaabah) yang tua sejarahnya itu. (29)

Salam.


Welcome to my blog.

Surah ar-Rahman